Pengertian pertidaksamaan kuadrat
adalah pertidaksamaan yang memiliki variabel paling tinggi berpangkat
dua. Dalam menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat, kita
memerlukan beberapa materi interval dan grafik.
Secara umum, pertidaksamaan kuadrat kita selesaikan dengan bantuan garis bilangan. Yaitu dengan cara menguji pada masing-masing daerah. Mari kita bahas satu persatu.
Secara umum, pertidaksamaan kuadrat kita selesaikan dengan bantuan garis bilangan. Yaitu dengan cara menguji pada masing-masing daerah. Mari kita bahas satu persatu.
Penyelesaian Pertidaksamaan Kuadrat
Interval/ Selang
Secara umum, interval atau selang merupakan himpunan bagian dari bilangan riil. Interval ini dapat kita lukiskan pada garis bilangan yang berbentuk ruas garis dan lebih tebal pada titik yang bersesuaian. Berikut selengkapnya!
Interval/ Selang
Secara umum, interval atau selang merupakan himpunan bagian dari bilangan riil. Interval ini dapat kita lukiskan pada garis bilangan yang berbentuk ruas garis dan lebih tebal pada titik yang bersesuaian. Berikut selengkapnya!
- Ubahlah pertidaksamaan tersebut menjadi persamaan
- Menentukan akar-akar dari persamaan tersebut
- Tentukan letak akar-akar persamaan pada garis bilangan
- Menentukan daerah positif (+) dan negatif (-)
- Tulis HP yang sesuai
Contoh Soal :
Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan x2
– 2x – 3 ≤ 0 !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar