Iklan

Rabu, 19 November 2014

Modalitas Belajar

Pelajar, baik itu pelajar SD, SMP, SMA maupun Perguruan Tinggi memiliki modalitas belajar yang sama yaitu sama-sama memiliki modalitas Visual, Auditory dan Kinestetik. Mengapa demikian? karena ketiga modal itulah yang diberikan Tuhan kepada Manusia.

Modalitas belajar tersebut adalah:
1) Visual Learners
     Kelompok pelajar dengan tipe Visual biasanya menerima informasi dengan menitikberatkan informasi berupa Tulisan dengan kata lain menyerap informasi dengan melihat, membaca dan membutuhkan bukti berupa fisik yang dapat dilihat dengan mata.

2) Auditory Learners
    Kelompok belajar dengan tipe Auditory biasanya menerima informasi dengan menitikberatkan informasi berupa pendengaran yang pada artinya, kelompok belajar dengan tipe ini menangkap atau menyerap informasi dengan mendengar.

3) Kinestetik Learners
    Kelompok belajar dengan tipe Kinestetik menerima informasi dengan sentuhan, biasanya kelompok pelajar tipe ini tidak bisa diam artinya walaupun mendengarkan informasi yang diberikan Guru biasanya dibarengi dengan mencorat-coret kertas bahkan menggambar di tengah-tengah materi diskusi.

Diambil dari berbagai sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar